Powered By Blogger

Kamis, 24 November 2011

MENTORING



DAN SEMANGAT BARU









 PAMFLET MENTORING PERTAMA
TERTEMPEL DI MADING MADRASAH
"MARI KITA GENGGAM MATAHARI DENGAN ILMU"

WHAT IS MENTORING ??? . . .
"Mentoring is to support and encourage people to manage their own learning in order that they may maximise their potential, develop their skills, improve their performance and become the person they want to be." Eric Parsloe, The Oxford School of Coaching & Mentoring.
"Mentoring adalah untuk mendukung dan mendorong orang untuk mengelola pembelajaran mereka sendiri agar mereka bisa memaksimalkan potensi mereka, mengembangkan keterampilan mereka, meningkatkan kinerja mereka dan menjadi orang yang mereka inginkan." Eric Parsloe, Sekolah Oxford Coaching & Mentoring.

Awal mula mentoring diadakan pada tanggal 27 Februari 2011 - skarang yaitu setiap hari ahad sore
pada pukul 16.00 wib sampai pukul 17.30 wib
dengan agenda acara Tadarrus Al-qur'an dan Tausyiah (penceramahnya kami sebut Pementor).
mentoring ini kami khususkan untuk guru-guru umumnya untuk alumni dan santri.
besar harapan kami dengan diadadkannya MENTORING ini yakni untuk menuntaskan VISI DAN MISI
adapun VISI DAN MISI MENTORING ini adalah
"MARI KITA GENGGAM MATAHARI DENGAN ILMU"
 
Mentoring Pertama pada tanggal 27 Februari 2011
di isi oleh Usth. Neng Nia Irawan membahas tentang SHODAQOH
Mentoring ke dua di isi oleh K'Dadang D
membahas tentang MA'RIFATULLAH"
Mentoring ke tiga di isi oleh Ust. Sutan Ahmadin (dari STT Tekstil)
Membahas tentang AKHLAK
Mentoring Ke Empat di isi oleh K'Ahmad Nurdin
membahas tentang Ma'rifatur Rasul
kemudian untuk pementor selanjutnya sampe sekarang  kami membuat sistim bergilir agar menjadi pembelajaran untuk guru-guru yang lain tentu materinya tidak di batasi.


_ngaMENTOR itu ASIIIIIIK LOooo . . .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar