Powered By Blogger

Kamis, 24 November 2011

SEJARAH VISI DAN MISI MADRASAH



SEJARAH  :
Madrasah Attaqwa ini berdiri pada tanggal 20 maret 2008, bangunannya berawal dari sebuah rumah kosong yang d jadikan tempat ronda oleh warga setempat namun sebagian warga dan didukung oleh DKM ATTAQWA akhirnya berniat membebaskan tanah tersebut yang selanjutnya untuk di bangun madrasah dan gedung pertemuan RW. pada awalnya pendidikan di Madrasah Attaqwa ini bernama Madrasah Diniyah At taqwa (MDA) namun karena jumlah santri yang terus membludak akhirnya memutuskan untuk mengganti nama menjadi Madrasah Diniyah Takmiliyah Attaqwa (MDT Attaqwa) dan Mendirikan Taman Pendidikan Al Qur'an serta Les Bimbel Laskar Pelangi yang di prakarsai oleh para Mahasiswa ( Guru Non penduduk asli ).
kini Madrasah Attaqwa mempunyai total santri sekitar 300 orang dengan jenjang pendidikan berbeda yakni BIMBEL LASKAR PELANGI ATTAQWA, TPQ ATTAQWA dan MDT ATTAQWA.
kami para dewan guru beserta kepala madrasah dan comite madrasah sedang berusaha mewujudkan berdirinya Yayasan Hidayah Attaqwa tepat di depan gedung Madrasah Attaqwa mengingat jumlah santri yang sangat banyak dan tempat belajar yang terbatas.
mohon ziadah doa dari semuanya agar keinginan kami untuk ikut mencerdaskan anak bangsa bisa terwujud. amiin...

TEMPAT BERDIRINYA MADRASAH ATTAQWA  :
Jl. Cikaso Timur Gg. Samad No. 6 Rw. 09  Kel. Sukamaju Kec. Cibeunying Kidul Kota Bandung

NO TELP  :
H.Endang Sobandi ( Comite Madrasah ) 0227210536  / 08156085891
Ust. Wawan Setiawan Hp ( Kepala Madrasah ) 0227202148 / 081214440608

E-MAIL  :
madrasahattaqwa09@yahoo.co.id
mdttpattaqwabandung@ymail.com


VISI DAN MISI
MADRASAH ATTAQWA

VISI :
MENJADIKAN SELURUH SANTRI DAN PENGURUS MADRASAH YANG "CERDAS"
- C = CERDIK DALAM BERFIKIR
- E = ETIS DALAM BERPRILAKU DAN ESTETIS DALAM BERPENAMPILAN
- R = RELIGIUS DALAM MENGAPLIKASIKAN ILMU
- D = DEDIKASI DALAM MEMAJUKAN MADRASAH
- A = AMANAH DALAM MELAKSANAKAN TUGAS
- S = SABAR DAN BERJIWA SOSIAL DALAM MEMBANGUN MASYARAKAT

MISI  :
- TERWUJUDNYA KONDISI PEMBELAJARAN YANG LOGIS, KRITIS SERTA MAMPU
   MEMECAHKAN MASALAH YANG DIHADAPI
- TERWUJUDNYA SANTRIWAN/TI DAN SELURUH PENGURUS MADRASAH YANG
   BERAKHLAKUK KARIMAH
- TERWUJUDNYA NILAI-NILAI KEAGAMAAN DALAM SELURUH ASPEK KEGIATAN
   MADRASAH
- TERWUJUDNYA RASA TANGGUNGJAWAB DAN RASA MEMILIKI TERHADAP MADRASAH
- TERWUJUDNYA WARGA MADRASAH YANG JUJUR
- TERWUDNYA SIKAP IKHLAS DALAM SETIAP AMAL DAN PERBUATAN
- TERWUJUDNYA JIWA SOSIAL YANG TINGGI GUNA KEMASLAHATAN UMAT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar